pelatihan sekretaris

Personality Development for Secretary

-Yogyakarta, 27 - 28 Februari 2017

Dalam era milenium ini selain ‘hard skills’ dibutuhkan juga ‘soft skills’ dalam melakukan tugas dan tanggung jawab sebagai seorang sekretaris. Sehingga diharapkan sekretaris yang profesional tidak hanyak baik dalam kemampuan teknis pekerjaan namun juga dapat menunjukkan sikap dan attitude yang baik, kemampuan untuk mengendalikan dan mengelola diri sendiri serta dapat menggali potensi diri akan berdampak pada meningkatnya rasa percaya diri, mampu berinteraksi dengan orang lain dan dapat menerapkan tata krama baik dalam pergaulan maupun dalam bisnis.

 

TUJUAN & MANFAAT PELATIHAN

Pelatihan ini akan membahas mengenai Personality Development for Secretary. Sehingga diharapkan:

  1. Peserta pelatihan mampu meningkatkan kemampuan mengendalikan dan mengelola diri sendiri.
  2. Peserta pelatihan mampu menggali potensi diri dengan lebih baik dan meningkatkan rasa percaya diri.
  3. Peserta pelatihan mampu berinteraksi dengan orang lain dan dapat menerapkan tata krama baik dalam pergaulan maupun dalam bisnis.

 

MATERI PELATIHAN

Berikut adalah ringkasan materi pelatihan Personality Development for Secretary:

A.  Pemahaman Tujuan Pengembangan Diri: Attitude vs Aptitude

B.   Personal Power

  1. Kekuatan Mimpi  (the power of dreams)
  2. Kekuatan Fokus (the power of focus)
  3. Kekuatan Disiplin diri  (the power of self discipline)
  4. Kekuatan Pembelajaran (the power of learning)
  5. Kekuatan Pikiran (the power of mind)
  6. Kekuatan Perjuangan (the power of survival)
  7. Kekuatan Kasih (the power of love)

C.  Self Maping (peta diri)

  1. Mengenal Peta Diri
  2. Menyesuaikan dengan Tipologi Pimpinan

D.  Positive Attitude + Percaya Diri

E.  Self Management (Manajemen diri)

  1. Menemukan Potensi Diri Terbaik
  2. Bagaimana Potensi Diri Bertumbuh dan Berkembang
  3. Bagaimana mengembangkan jejaring
  4. Tujuh (7) hal pokok membangun Visi & Misi Kehidupan
  5. Empat (4) cara memajukan pekerjaan Anda

F.  Self Optimalization (optimalisasi diri)

  1. Personal Competency
  2. Mentalitas Anti Competency
  3. Mentalitas Pro Competency

G.  Emotional Quotient (EQ) in Office

  1. Social senses
  2. Managing boss
  3. Feed back

H.   Pribadi Mempesona

  1. Grooming
  2. Business Manners
  3. Table Manner

 

TARGET PESERTA PELATIHAN

  • Sekretaris
  • Semua pihak yang membutuhkan pengetahuan seputar Personality Development for Secretary

 

METODE PELATIHAN

  • Penyampaian konsep
  • Diskusi kelompok
  • Latihan
  • Studi kasus

 

BIAYA PELATIHAN

Biaya pelatihan adalah Rp. 4.500.000,- / Peserta

Durasi pelatihan : 2 hari

 

Untuk informasi pelatihan dapat menghubungi kontak kami di sini

Untuk informasi dan permintaan In house training, dapat dilihat di sini

Apabila anda tidak menemukan pelatihan yang anda butuhkan, silahkan melakukan permintaan pelatihan di sini

 

 

 

 

 

Recent Posts

Menentukan Tujuan dan Hasil Negosiasi yang Sukses

Menentukan Tujuan dan Hasil Negosiasi yang Sukses   Negosiasi adalah proses penting dalam kehidupan, baik dalam konteks bisnis maupun hubungan personal. Untuk mencapai kesuksesan dalam negosiasi, menentukan tujuan dan hasil yang diinginkan adalah langkah kunci. Dalam artikel ini, kami akan membahas strategi dan pertimbangan penting dalam menetapkan serta menentukan tujuan dan hasil negosiasi yang sukses. […]

Read More
Merancang Strategi Negosiasi yang Efektif

Merancang Strategi Negosiasi yang Efektif   Negosiasi adalah seni mencapai kesepakatan yang menguntungkan bagi semua pihak yang terlibat. Untuk berhasil dalam negosiasi, penting untuk merancang strategi yang tepat. Strategi negosiasi yang baik akan membantu Anda mengelola situasi dengan lebih baik, memahami kebutuhan lawan, dan mencapai hasil yang diinginkan. Artikel ini akan membahas langkah-langkah penting dalam […]

Read More
Memahami Proses Negosiasi

Memahami Proses Negosiasi   Negosiasi adalah sebuah proses penting dalam kehidupan sehari-hari, baik dalam konteks bisnis, hubungan pribadi, maupun urusan sehari-hari lainnya. Dalam esensinya, negosiasi adalah pertukaran gagasan, kebutuhan, atau preferensi antara dua pihak atau lebih dengan tujuan mencapai kesepakatan yang saling menguntungkan. Namun, proses ini seringkali kompleks dan memerlukan keterampilan tertentu untuk dilakukan dengan […]

Read More

Kanaka

Jl. Gotong Royong Petinggen Permai TR II No.1198, RT.033/RW.09, Karangwaru, Tegalrejo, Kota Yogyakarta, DIY, 55241
Kontak Kami
Our customer support team is here to answer your questions. Ask us anything!
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram