pelatihan NLP & Hypnotheraphy

Becoming Inspiring & Influence Leader

- Yogyakarta 3-4 Februari 2014

 

Peran Pemimpin di perusahaan memegang peran sentral dalam upaya pencapaian produktivitas kerja. Pemimpin merupakan inspirator, motor penggerak, dan pemantau seluruh aktivitas organisasi, baik yang bersifat konseptual, hubungan interpersonal, maupun teknikal. Banyak perusahaan yang belum mengembangkan peran pemimpin sebagaimana mestinya, sehingga peran mereka yang begitu sentral belum mampu membawa perusahaan ke arah perbaikan. Pemimpin masih sekedar manajer, artinya perilaku pemimpin hanya berfokus pada melancarkan aktivitas organisasi, dan belum menciptakan visi, menginspirasi dan membawa perubahan baru bagi perusahaannya.

Pelatihan ini didisain dengan menggunakan pendekatan Hypnotherapy (mengoptimalkan pikiran bawah sadar) dan NLP (Neuro-Linguistic Programming) mengoptimalkan peran Pemimpin, baik dalam menciptakan ’power”, menciptakan visi bagi perusahaan, menginspirasi dan membimbing anak buah menuju sasaran-sasaran perusahaan, dan membawa seluruh anggota tim pada perubahan baru yang lebih baik.

 

TUJUAN & MANFAAT PELATIHAN

Pelatihan Becoming Inspiring & Influence Leader Februari 2014 ini memiliki tujuan antara lain :

  1. Pemimpin menyadari peran sentral mereka di organisasi sesuai level kepemimpinannya (level atas, menengah atau bawah), sehingga memahami ketrampilan-ketrampilan dominan yang diperlukan pada setiap level tersebut.
  2. Melepaskan belenggu-belenggu pribadi yang berasal dari pengalaman masa lalu/perjalanan proses kehidupan, yang dapat melemahkan “power” bagi seorang pemimpin.
  3. Menciptakan “inner power” melalui pemrograman pikiran bawah sadar, agar sikap dan perilaku pemimpin mampu menggerakkan perilaku anggota menuju pada visi dan misi organisasi.
  4. Mengoptimalkan peran pemimpin dalam memotivasi, membimbing, mengarahkan dan mengembangkan anggota.
  5. Meningkatkan proses kerja tim, dengan peran pemimpin sebagai inspirator, organisator dan penyemangat tim.
  6. Melecutkan potensi Pemimpin agar dapat secara optimal menjadi agen perubahan dan memberi kontribusi optimal terhadap perusahaan/organisasi.

 

MATERI PELATIHAN

Berikut adalah ringkasan materi pelatihan Becoming Inspiring & Influence Leader yang akan dikemas dan disampaikan dengan menggunakan pendekatan Hypnotherapy (mengoptimalkan pikiran bawah sadar) dan NLP (Neuro-Linguistic Programming) :

  1. Paradigma Pengelolaan Organisasi
  2. Manage The Changes
  3. Mekanisme Kerja Otak dan Pikiran Bawah Sadar
  4. Stop “Mental Block”
  5. Power Discovery
  6. Vision Development
  7. Motivation Development
  8. Learning Climate
  9. Communication Building
  10. Coaching, Counselling & Mentoring
  11. Conflict Resolution
  12. Team Building
  13. Virus Energi Positif

 

TARGET PESERTA PELATIHAN
  • Para pemimpin dari level atas (Top Manager), menengah (Middle Manager) dan bawah (Supervisor/Staf).
  • Semua pihak yang membutuhkan pengetahuan seputar pelatihan kepemimpinan dengan menggunakan pendekatan Hypnotherapy (mengoptimalkan pikiran bawah sadar) dan NLP (Neuro-Linguistic Programming)

 

METODE PELATIHAN
  • Lecturing
  • Multimedia
  • Diskusi dan studi kasus
  • Role Play & Simulasi
  • Pendekatan Hypnotherapy dan NLP (Neuro-Linguistic Programming)

 

BIAYA PELATIHAN

Biaya pelatihan adalah Rp. 4.500.000,- / Peserta

Durasi pelatihan : 2 hari

Catatan :

  1. Harga diatas adalah harga untuk public training di Yogyakarta.
  2. Pelatihan akan dilaksanakan apabila minimal jumlah peserta adalah 4 orang.
  3. Biaya pelatihan sudah termasuk ruang pelatihan di hotel beserta perlengkapan pelatihan, makan siang, coffee break, modul materi, sertifikat, training kit dan souvenir.
  4. Biaya belum termasuk transportasi dan akomodasi peserta pelatihan.
  5. Biaya belum termasuk biaya pajak (apabila dibutuhkan).
  6. Bagi peserta dari luar kota, kami dapat membantu mencarikan hotel/penginapan yang sesuai dengan kebutuhan.
  7. Untuk permintaan materi custom (yang disesuaikan dengan kebutuhan peserta) atau in house training Pelatihan Becoming Inspiring & Influence Leader Februari 2014 dapat menghubungi kami di sini

 

 

 

 

 

 

 

Recent Posts

Machine Learning Engineering for Production (MLOps) Specialization

Machine Learning Engineering for Production (MLOps) Specialization MLOps adalah ide untuk menggabungkan praktik DevOps yang telah lama ada dengan bidang Machine Learning yang baru muncul. Ini adalah penciptaan lingkungan otomatis untuk pengembangan model, pelatihan ulang model, pemantauan drift, otomatisasi saluran pipa, kontrol kualitas, dan tata kelola model ke dalam satu platform. Setiap organisasi yang bekerja […]

Read More
Machine Learning with Tensorflow on Google Cloud Platform Specialization

Machine Learning with Tensorflow on Google Cloud Platform Specialization   TensorFlow telah menjadi pilihan pertama untuk tugas deep learning karena caranya memfasilitasi pembangunan jaringan neural yang kuat dan canggih. Google Cloud Platform adalah tempat yang tepat untuk menjalankan model TensorFlow dalam skala besar, dan melakukan pelatihan serta prediksi terdistribusi. Oleh karena itulah, pelatihan Machine Learning […]

Read More
Data Analyst with SQL

Data Analyst with SQL Bahasa SQL merupakan salah satu dari banyak bahasa pemrograman yang juga sering digunakan untuk melakukan pengolahan data hingga menemukan insight dari setiap data yang sedang diolah. Sebagian besar perusahaan dan situs web besar pasti memiliki database yang digunakan untuk menghasilkan informasi dalam membuat suatu keputusan. Untuk dapat melakukan data analyst makan […]

Read More

Kanaka

Jl. Gotong Royong Petinggen Permai TR II No.1198, RT.033/RW.09, Karangwaru, Tegalrejo, Kota Yogyakarta, DIY, 55241
Kontak Kami
Our customer support team is here to answer your questions. Ask us anything!
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram